STUDI DESKRIPTIF GAMBARAN MITIGASI BENCANA ERUPSI GUNUNG MERAPI PADA KOMUNITAS TERPILIH DI KABUPATEN SLEMAN DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA 2024

KRISTIANI, YUSTINA (2024) STUDI DESKRIPTIF GAMBARAN MITIGASI BENCANA ERUPSI GUNUNG MERAPI PADA KOMUNITAS TERPILIH DI KABUPATEN SLEMAN DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA 2024. Skripsi thesis, STIKES Bethesda Yakkum Yogyakarta.

[img] Text (YUSTINA KRISTIANI)
NASKAH PUBLIKASI-YUSTINA KRISTIANI-2002083.pdf

Download (364kB)
[img] Text (YUSTINA KRISTIANI)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (332kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (126kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (225kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (247kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (228kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (34kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (157kB)

Abstract

Yustina Kristiani. Studi Deskriptif Mitigasi Bencana Erupsi Gunung Merapi pada Masyarakat Terpilih di Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2024. Latar Belakang: Masyarakat yang tinggal di kawasan rawan bencana erupsi Gunung Merapi membutuhkan mitigasi untuk mengurangi atau meminimalkan dampak bencana terhadap masyarakat. Studi pendahuluan pada masyarakat di Kapanewon Cangkringan masih kurang dalam keterlibatan kegiatan pelatihan kesiapsiagaan bencana gunung Merapi. Tujuan: Mengetahui gambaran mitigasi bencana erupsi Gunung Merapi pada komunitas terpilih di Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 2024. Metode: Peneliti menggunakan kuantitatif deskriptif. Penentuan sampel dengan Teknik purposive sampling menggunakan metode kuesioner pengambilan sampel sebanyak 264 responden di Kecamatan Umbulharjo, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan mitigasi bencana Kalurahan Umbulharjo memiliki kategori usia paling banyak 46-60 sebanyak 43,6%, kategori jenis kelamin paling banyak perempuan dengan jumlah 62,1%, kategori pendidikan menengah sebanyak 70,1%, kategori optimal dengan peresentase 99,2% dengan kategori kurang optimal 0,8%. Kesimpulan: Masyarakat memiliki gambaran mitigasi bencana erupsi Gunung Merapi paling banyak kategori optimal Saran: Masyarakat Umbulharjo diharapkan dapat mempertahankan mitigasi dalam menghadapi erupsi Gunung Merapi dan untuk yang kurang optimal lebih ditingkatkan kembali dalam mitigasi. Kata kunci: Mitigasi Bencana- Erupsi - Gunung Merapi xvi + 103 hal + 5 tabel + 13 lampiran Kepustakaan: 27, 2016 – 2023

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Mitigasi Bencana- Erupsi - Gunung Merapi
Subjects: 600 Teknologi
Divisions: Prodi Sarjana Keperawatan
Depositing User: Twista Rama Sasi
Date Deposited: 27 Sep 2024 07:42
Last Modified: 27 Sep 2024 07:42
URI: http://repo.stikesbethesda.ac.id/id/eprint/3841

Actions (login required)

View Item View Item