PENGARUH STRES KERJA TERHADAP PERILAKU MEROKOK PADA ANGGOTA POLRI DI POLRES KEBUMEN OKTOBER 2015

ANGGRAENI, CAHYA PUJI (2016) PENGARUH STRES KERJA TERHADAP PERILAKU MEROKOK PADA ANGGOTA POLRI DI POLRES KEBUMEN OKTOBER 2015. Skripsi thesis, STIKES Bethesda Yakkum.

[img]
Preview
Text (CAHYA PUJI ANGGRAENI)
1 Halaman Depan.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
2 Bab 1.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
3 Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB) | Request a copy
[img] Text
4 Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
5 Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
6 Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (374kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
7 Daftar Pustaka.pdf

Download (939kB) | Preview

Abstract

CAHYA PUJI ANGGRAENI. “Pengaruh Stres Kerja Terhadap Perilaku Merokok Pada Anggota Polri di Polres Kebumen Oktober 2015.” Latar Belakang : Merokok sudah menjadi gaya hidup. Perilaku ini sudah menjadi kebiasaan bagi sebagian kalangan dan diketahui semakin hari kebiasaan merokok sangat meningkat. Pengonsumsi rokok di Indonesia mengalam peningkatan 44,1% dan jumlah perokok mencapai 70% penduduk Indonesia angka peningkatan ini tentunya akan merubah kebiasaan hidup perokok tersebu maka dari itu peneliti ingin melakukan penelitian. Tujuan : Untuk mengetahui pengaruh stres kerja terhadap perilaku merokok pada anggota Polri di Polres Kebumen Oktober 2015. Metode : Desain penelitian ini merupakan penelitian Cohort dengan pendekatan cross sectional dengan jumlah sampe 90 orang dengan tehnik acsidental sampling Analisa data menggunakan Kendall’s Tau. Hasil : Sebagian besar anggota Polri memiliki kebiasaan merokok ringan 7 orang (7,8%), kebiasaan merokok sedang sebanyak 64 orang (71,1%), dan kebiasaan merokok berat sebanyak 19 orang (21,1%), dan kategori stres kerja ringan 17 orang (18,9%), tingkat stres kerja sedang 66 orang (73,3%), dan tingkat stres kerja berat 7 orang (7,8%) dengan tingkat keeratan 0,292 lebih besar dari nilai r tabe satu arah (α=5%)=0,136. Maka hipotesis nol ditolak, yang artinya ada pengaruh yang berarti antara tingkat stres kerja dengan perilaku merokok. Kesimpulan : Dari penelitian ini diketahui bahwa adanya pengaruh stres kerja terhadap perilaku merokok pada anggota Polri di Polres Kebumen Oktober 2015. Saran : Bagi peneliti lain yang tertarik untuk melakukan penelitian terkait dengan penelitian ini, peneliti menyarankan menggunakan metode kualitatif untuk mengetahui tingkat stres kerja terhadap perilaku merokok. Kata Kunci : Stres Kerja – Perilaku Merokok – Tingkat Stres Anggota Polri.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Stres Kerja – Perilaku Merokok – Tingkat Stres Anggota Polri
Subjects: 600 Teknologi > 610 Ilmu Kedokteran > 613 Kesehatan Umum dan Perorangan > 613.8 Kecanduan, ketagihan; ketagihan minum alkohol, obat penenang, narkotik, obat perangsang,tembakau
Divisions: Prodi Sarjana Keperawatan
Depositing User: Krisno Tri Prasetyo
Date Deposited: 11 Sep 2019 07:50
Last Modified: 11 Sep 2019 07:50
URI: http://repo.stikesbethesda.ac.id/id/eprint/157

Actions (login required)

View Item View Item