PERAWATAN SIRKULASI DENGAN TERAPI BUERGER ALLEN EXERCISE UNTUK MENINGKATKAN NILAI ANKLE BRACHIAL INDEX PADA PASIEN DIABETUS MELITUS (DM) DI RUMAH SAKIT BETHESDA YOGYAKARTA: CASE REPORT

CHRISTIANI, NATALIA (2023) PERAWATAN SIRKULASI DENGAN TERAPI BUERGER ALLEN EXERCISE UNTUK MENINGKATKAN NILAI ANKLE BRACHIAL INDEX PADA PASIEN DIABETUS MELITUS (DM) DI RUMAH SAKIT BETHESDA YOGYAKARTA: CASE REPORT. Karya Ilmiah Akhir thesis, STIKES Bethesda Yakkum Yogyakarta.

[img] Text (NATALIA CHRISTIANI)
NASKAH PUBLIKASI.pdf

Download (347kB)
[img] Text (NATALIA CHRISTIANI)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (356kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (131kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (405kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (349kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (125kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (64kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (187kB)

Abstract

NATALIA CHRISTIANI. “Perawatan Sirkulasi Dengan Terapi Bueger Allen Exercise Untuk Meningkatkan Nilai Ankle Brachial Index Pada Pasien Diabetus Melitus (DM) Di Rumah Sakit Bethesda Yogyakarta: Case report “ Latar Belakang: Ketidakefektifan perfusi perifer merupakan masalah keperawatan yang sering terjadi pada pasien Diabetus melitus. Masalah ini harus dicegah agar tidak terjadi komplikasi yang berat. Pemeriksaan perfusi perifer biasanya diukur dengan indikator nilai ankle brachial index atau ABI. Penderita Diabetes mellitus mempunyai resiko besar memiliki nilai ABI yang cenderung rendah. Pencegahannya bisa melalui Buerger Allen Exercise. Gerakan yang baik dan teratur dapat meningkatkan aliran darah Vena dan arteri karena terjadi pembukaan pembuluh darah kecil di otot (kapiler), dan dapat meningkatkan vaskularisasi pembuluh darah karena adanya peningkatkan sediaan darah dalam jaringan. Gejala utama: Pasien mengatakan badan terasa lemes dan mudah lelah, sering merasa cepat lapar, kaki kadang terasa kesemutan dan jari-jari kaki kadang terasa kebas dan kaku. Salah satu cara untuk meningkatkan Ankle Brachial Index yaitu dengan Bueger Allen Exercise. Bueger Allen Exercise dilakukan selama 2 hari dengan durasi 30 menit. Hasil: Sebelum tindakan pertama didapatkan ABI 1,06 dan setelah tindakan didapatkan ABI 1,07. Sebelum tindakan kedua, didapatkan ABI 1,07 dan setelah tindakan didapatkan ABI 1,09. Kesimpulan: Bueger Allen Exercise meningkatkan Ankle Brachial Index pada pasien diabetes melitus. Saran: Bagi peneliti selanjutnya diharapkan dapat melakukan perawatan sirkulasi pasien diabetes melitus dengan terapi yang lain. Kata kunci: Bueger Allen Exercise, Ankle Brachial Index, Diabetes melitus Kepustakaan: xv + 78 halaman + 2 skema + 3 tabel + 2 gambar + 8 lampiran

Item Type: Thesis (Karya Ilmiah Akhir)
Uncontrolled Keywords: Bueger Allen Exercise, Ankle Brachial Index, Diabetes melitus
Subjects: 600 Teknologi
600 Teknologi > 610 Ilmu Kedokteran
600 Teknologi > 610 Ilmu Kedokteran > 615 Farmakologi & Ilmu Terapi
600 Teknologi > 610 Ilmu Kedokteran > 615 Farmakologi & Ilmu Terapi > 615.8 Terapi Fisik dan Lain-Lain Terapi
Divisions: Prodi Pendidikan Profesi NERS
Depositing User: Niken R. Kusumadewi
Date Deposited: 02 Apr 2024 08:02
Last Modified: 02 Apr 2024 08:02
URI: http://repo.stikesbethesda.ac.id/id/eprint/3215

Actions (login required)

View Item View Item