GAMBARAN TINGKAT STRES PADA PERAWAT DI RUANG INTENSIVE CARE UNIT (ICU) ISOLASI COVID-19 RUMAH SAKIT PANTI WILASA CITARUM SEMARANG

PRASTYO, BINTORO NUGROHO EKO (2023) GAMBARAN TINGKAT STRES PADA PERAWAT DI RUANG INTENSIVE CARE UNIT (ICU) ISOLASI COVID-19 RUMAH SAKIT PANTI WILASA CITARUM SEMARANG. Skripsi thesis, STIKES Bethesda Yakkum Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (BINTORO NUGROHO EKO PRASTYO)
Naskah Publikasi_Bintoro_2106024.pdf

Download (450kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BINTORO NUGROHO EKO PRASTYO)
1. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. BAB I.pdf

Download (960kB) | Preview
[img] Text
3. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
4. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (976kB) | Request a copy
[img] Text
5. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (985kB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (851kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (991kB) | Preview

Abstract

BINTORO NUGROHO EKO PRASTYO. “Gambaran Tingkat Stres Pada Perawat Di Ruang Intensive Care Unit (ICU) Isolasi Covid-19 Rumah Sakit Panti Wilasa Citarum Semarang”. Latar Belakang : Covid-19 menyebabkan perawat merasakan berbagai tekanan seperti stres kerja. Stres kerja bagi perawat apabila tidak diatasi dapat menurunkan kinerja. Tujuan Penelitian : Untuk mengetahui gambaran tingkat stres pada perawat di Ruang Intensive Care Unit (ICU) Isolasi Covid-19. Metode Penelitian : Jenis penelitian adalah kuantitatif deskriptifdengan pendekatan cross sectional. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah perawat di Ruang Intensive Care Unit (ICU) Isolasi Covid-19 sebanyak 33 perawat. Teknik sampling menggunakan total sampling. Alat ukur menggunakan kuesioner Depression Anxiety Stress Scale. Hasil Penelitian : Didapatkan usia perawat sebagian besar adalah dewasa sebanyak 28 responden (84,8%), dengan pendidikan sebagian besar Diploma III Keperawatan sebanyak 29 responden (87,9%) dan jenis kelamin sebagian besar perempuan sebanyak 22 responden (66,7%) dengan masa kerja sebagian besar 11-20 tahun sebanyak 19 responden (57,6%). Hasil penelitian dapat diketahui bahwa tingkat stres sebagian besar sedang sebanyak 25 responden (75,8%). Tingkat stres parah sebanyak 5 responden (15,2%) dan ringan sebanyak 3 responden (9,1%). Kesimpulan: Tingkat stres perawat saat dinas di ruang isolasi covid 19 Rumah Sakit Pantiwilasa Citarum sebagian besar adalah sedang. Saran : penelitian lebih lanjut tentang faktor-faktor yang berhubungan dengan stres pada perawat di Ruang Intensif Care Unit (ICU) isolasi COVID-19. Kata Kunci: Tingkat Stres; Perawat; Intensive Care Unit (ICU); Isolasi Covid-19 xv + 69 hal + 9 tabel + 2 skema + 17 lampiran Kepustakaaan : 38, 2015-2022

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Tingkat Stres; Perawat; Intensive Care Unit (ICU); Isolasi Covid-19
Subjects: 600 Teknologi > 610 Ilmu Kedokteran > 616 Penyakit-Penyakit > 616.8 Penyakit Pada Sistem Syaraf dan Gangguan Jiwa
Divisions: Prodi Sarjana Keperawatan
Depositing User: Twista Rama Sasi
Date Deposited: 28 Feb 2024 04:51
Last Modified: 28 Feb 2024 04:51
URI: http://repo.stikesbethesda.ac.id/id/eprint/3069

Actions (login required)

View Item View Item