GAMBARAN PERSEPSI REMAJA TENTANG RISIKO SEKS BEBAS PADA SISWA DI SMA NEGERI 2 TEMANGGUNG TAHUN 2024

CHRISTOVER, BAGUS (2025) GAMBARAN PERSEPSI REMAJA TENTANG RISIKO SEKS BEBAS PADA SISWA DI SMA NEGERI 2 TEMANGGUNG TAHUN 2024. Skripsi thesis, STIKES Bethesda Yakkum Yogyakarta.

[img] Text (BAGUS CHRISTOVER)
NASKAH PUBLIKASI_BAGUS CHRISTOVER_2002016.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAGUS CHRISTOVER)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (950kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (229kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (442kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (503kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (347kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (159kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (593kB)

Abstract

BAGUS CHRISTOVER:”Gambaran Persepsi Remaja Tentang Risiko Seks Bebas pada Siswa di SMA Negeri 2 Temanggung Tahun 2024.” Latar belakang: Remaja adalah masa kehidupan yang sedang mengalami eksplorasi psikologis untuk menentukan identitas dirinya. Kasus pernikahan dini di SMA Negeri 2 Temanggung rata-rata 2 siswa keluar tiap tahunnya dikarenakan dampak dari seks bebas saat masih duduk dibangku kelas 11. Tujuan: Mengetahui Gambaran Persepsi Remaja Tentang Risiko Seks Bebas pada Siswa di SMA Negeri 2 Temanggung tahun 2024. Metode : Penelitian deskriptif kuantitatif pendekatan Cross Sectional . Populasi penelitian siswa kelas XI berjumlah 355 siswa. Sampel penelitian berjumlah 78 siswa kelas XI, karena pada kelas ini usia siswa berada di fase middle dan menggunakan metode Stratified Random Sampling. Alat ukur yang digunakan yaitu kuesioner yang diadopsi dan dimodifikasi dari penelitian Wahyu Pasag A (2017). Hasil : Karakteristik responden jenis kelamin 51 responden (65,4%) berjenis kelamin perempuan dan17 responden (34,4%) berjenis kelamin laki-laki. Hasil penelitian didapatkan 76 siswa (97,5%) memiliki persepsi yang baik dan 2 siswa (2,5%) memiliki persepsi yang cukup mengenai risiko seks bebas. Rata-rata jawaban siswa diangka 4,2972. Kesimpulan : Hasil analisis menunjukan mayoritas responden (97,5%) memiliki persepsi yang baik, hal ini berbeda dengan studi pendahuluan dengan jawaban tidak begitu memahami mengenai risiko seks bebas. Saran : Diharapkan pihak sekolah terus mempertahankan dan meningkatkan kegiatan seks edukasi untuk menciptakan generasi yang sehat dan berkualitas. Kata Kunci: Remaja – Seks Bebas – kelas xi xiv+ 84 + 7 tabel + 2 skema + 11 lampiran Kepustakaan: 63, 2014-2024

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Remaja – Seks Bebas – kelas xi
Subjects: 100 Philosophy and Psychology
Divisions: Prodi Sarjana Keperawatan
Depositing User: Twista Rama Sasi
Date Deposited: 15 Apr 2025 01:24
Last Modified: 15 Apr 2025 01:24
URI: http://repo.stikesbethesda.ac.id/id/eprint/4715

Actions (login required)

View Item View Item